Recents in Beach

header ads

Cara Membuat Udang Goreng Khas Padang Yang Renyah Dan Enak

loading...
loading...
Cara membuat udang goreng khas padang yang renyah dan enak , siapa yang tidak tahu yang namanya udang ,udang merupakan hewan air tawar , dan sangat banyak kandungan gizinya , bagi pecinta kuiner seafood udang ini bisa menjadi pilihannya , udang bisa di masak apa saja contohnya , udang bumbu pedas , udang asam manis , udang bumbu balado , udang bumbu bali , namun kali ini saya akan menulis tentang resep udang goreng khas padang yang renyah ,untuk membuatnya cukup mudah anda bisa membuatnya sendiri di rumah , dan menu ini pasti juga di sukai oleh anak - anak , namun bila anda memiliki alergi pada makanan laut , lebih baik anda jangan memakan udang karena tubuh anda bisa gatal - gatal kalau memiliki alergi , namun bagi yang  tidak memiliki alergi  heeemmm udang goreng pasti maknyus rasanya , untuk membuatnya anda harus menyiapkan bahan - bahan sebagai berikut :

Bahan - bahan :
- 2 kg udang besar dan segar

Bumbu - bumbu :
- 2 sdt kunyit giling
- 6 siung bawang putih
- 2 sdt jaahe giling
- serai dan garam secukupnya
- minyak goreng untuk menggoreng

Cara membuatnya :
- Siapkan semua bahan yang di perlukan .
- Bersihkan udang belah kepalanya bagian bawah untuk mengeluarkan kotorannya , cuci hingga bersih ,belah sedikit bagian punggungnya .
- Bumbu - bumbu di campur dengan 1/2 liter ir bersih dan bubuhi garam secukupnya
- Rendam selama 30 menit lalu goreng hingga matang .

Demikian cara membut goreng udang khas padang yang renyah dan enak , selamat mencobanya ya .

Post a Comment

0 Comments